GRIB Jaya Medan Bantu Koban Bencana 1 Truk Sembako

- Redaktur

Senin, 20 Mei 2024 - 19:40 WIB

3055 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan | Dewan Pimpinan Cabang Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (DPC GRIB) Jaya Kota Medan, mendistribusikan 1 truk logistik sembako untuk membantu para korban bencana alam di Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat (Sumbar)

Bantuan kemanuasiaan yang dibawa langsung Ketua Dewan Pembina DPC GRIB Jaya Kota Medan Ferdy Sanjaya Sembiring bersama Ketua Ketua DPC GRIB Jaya Kota Medan Rudi Ginting dan rombongan tersebut, diterima Bupati Tanah Datar Eka Putra, SE. MM., melalui Kadis Kominfo Tanah Datar Drs.Yusrizal, di Gedung Indo Jolito, Batusangkar, Minggu kemarin.

Kepada Ketua Dewan Pembina DPC GRIB Jaya Kota Medan Ferdy Sanjaya Sembiring, Kadis Kominfo Tanah Datar Drs.Yusrizal menyampaikan ungkapan rasa terimakasih Bupati Eka Putra atas kepedulian DPC GRIB Jaya Kota Medan tersebut.

“ Selaku kepala pemerintahan, Bapak Bupati meucapkan terima kasih kepada DPC GRIB Jaya Kota Medan, yang turut berkontribusi dalam penanganan dan pemulihan pasca bencana alam di kabupaten Tanah Datar ini, “ucapnya.

Menurutnya, berbgai jenis logistik bantuan yang diberikan GRIB Jaya Medan ini, sangat bermanfaat besar buat masyarakat yang terdampak bencana alam banjir bandang dan tanah longsor.

“Masyarakat yang terdampak bencana, saat ini sangat membutuhkan segala bentuk bantuan guna membantu percepatan pemulihan kondisinya. Semoga ujian berat yang tengah menghampiri kami ini segera berlalu dan kami diberi kekuatan untuk menghadapinya,” pungkasnya.

Sebelumnya, Ketua DPC GRIB Jaya Kota Medan Rudi Ginting menjelaskan, aksi kemanusiaan itu terlaksana atas dasar rasa kepedulian sosial yang tinggi Ketua Dewan Pembinanya Ferdy Sanjaya Sembiring terhadap nasib sesamanya yang tertimpa musibah.

” Baksi sosial ini terjadwal spontan, kemarin begitu Ketua Dewan Pembina mendengar tersiarnya kabar terjadinya bencana banjir bandang dan tanah longsor di Tanah Datar Sumatera Barat, beliau langsung menginstruksikan kepada kami para pengurus, untuk berangkat ke Padang mengantar logistik bantuannya,” sebutnya.

Logistik yang terdiri dari sembilan bahan pokok (Sembako) dan berbagai jenis barang kebutuhan hidup lainnya, diantar langsung oleh Ketua Dewan Pembina DPC GRIB Jaya Medan Ferdy Sembiring bersama rombongan pengurus dan anggota GRIB melalui jalur darat Medan – Tanah Datar.

Setibanya di lokasi bencana, kedatangan bantuan DPC GRIB Jaya Medan itu, langsung disambut Kadis Kominfo, Kejari dan Forkopimda lainnya. (red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tumirin Akhirnya Dikeluarkan dari Rutan Kelas I Medan, PH Ucapkan Terimakasih kepada Hakim PT Medan
Pengadilan Tinggi Medan Putuskan Tumirin Bebas, Pengacara: “Keadilan Ditegakkan”
Setelah Hasil RDP Di DPRD Kota Medan, Lembaga MPSU Minta Booby Nasution Copot Lurah Komat IV Yang Bernama Pariono Terkait Pengusulan Random Kepling 13
Polrestabes Medan Ringkus Pelaku Pelemparan Bom Molotov Rumah Wartawan
Dihadapan Hakim Dan JPU, Empat Saksi Dipersidangan Tegaskan Godol Bukan Pemilik Senpi, Itu Punya TNI Kodam 1/BB
Viral !! Laporan Kasus Dugaan Penculikan, Pembakaran Hotel dan Penggelapan Mobil Keluarga Edi Tansil Ditangani Satreskrim Polresabes Medan
Saksi Sebut Hardjo B, Ayah Tumirin Kuasai Lahan 13 Hektar di Helvetia
Inginkan Media Berperan Ciptakan Stabilitas Politik Jelang Pilkada, JMSI Sumut Gelar Diskusi Media Siber

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 16:18 WIB

Ceulangiek Dorong Penyelesaian Status Non-ASN K2 dan Honorer dalam Seleksi PPPK 2024 di Tahun 2025

Minggu, 6 Oktober 2024 - 18:13 WIB

Marlina Usman Bantu Pulangkan Jenazah Warga Aceh dari Malaysia

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 22:59 WIB

Seribuan Dayah di Aceh Bersiap Deklarasi Dukung Mualem – Dek Fad

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 22:51 WIB

Jangan Biarkan Pipa Minyak dan Gas Mengalir Keluar Daerah

Sabtu, 14 September 2024 - 23:14 WIB

Kenalkan Kehidupan Kampus, Ribuan Mahasiswa Baru USM Ikuti PKKMB 2024

Kamis, 22 Agustus 2024 - 23:32 WIB

TTI : Belum Ada Regulasi yang Mengatur tentang Epurchasing untuk Pekerjaan Jasa Konsultan

Kamis, 22 Agustus 2024 - 23:16 WIB

Nyatakan Dukung RUU Pilkada di Parlemen, Illiza Saaduddin Disebut Bukan Wakil Aceh yang Memperjuangkan Rakyat

Selasa, 6 Agustus 2024 - 18:32 WIB

Kader PA : Pj Gubernur Wajib Bertanggung Jawab Terkait Pencatutan Nama Aceh dalam Kontes Waria di Jakarta

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Marlina Usman Bantu Pulangkan Jenazah Warga Aceh dari Malaysia

Minggu, 6 Okt 2024 - 18:13 WIB